Kamis, 11 September 2014

Cara Menghilangkan Tanda Lahir Secara Alami

Cara Menghilangkan Tanda Lahir Secara Alami



Cara Menghilangkan Tanda Lahir Secara Alami - Bagaimana Cara Menghilangkan Tanda Lahir Yang Ada Di Wajah Menggunakan Secara Alami?? – apakah tanda lahir itu?? Sesuai namanya tanda lahir, tanda ini memang nambak dan timbul sejak anda pertama kali dilahirkan. Biasanya tanda lahir ini bisa berupa bercak hitam, atau putih.

Sedangkan apakah penjebaran tanda lahir menurut dunia kesehatan “medis”, tanda lahir dalam dunia kesehatan didefenisikan sebagai kelainan jenis kulit atau neonatus, yang mana satu maupun lebih komponen normal itu ditemukan pada jumlah per unit area.

Secara medis tanda lahir memang bukan menjadi salah satu tanda yang berbahaya bagi kesehatan kita, bahkan secara umur tanda lahir ini akan hilang dengan sendirinya. Namun ada juga sih tanda lahir yang tidak hilang sampai ia wafat.

Nah walaupun tidak membahayakan kesehatan, tanda lahir bagi sebagian orang dipandang menjadi salah satu tanda yang bisa merusak tampilan cantik dan ganteng mereka, apalagi jika tanda ini terlihat di bagian wajah. Bukan begitu kawan??

Untuk itulah, kami info kesehatan akan berbagi tips bagaimana cara menghilangkan tanda lahir ini secara alami untuk anda. Dengan catatan; cara ini harus rutin untuk dilakukan, karena cara alami memang memerlukan waktu untuk mencapai hasil maksimalnya.

Dan berikut ini idalah cara alami menghilangkan tanda lahir yang tampil di wajah:

1. Jus Lemon Untuk Menghilangkan Tanda Lahir Alami

Siapkan kurang lebih setengah cangkir kecil jus buah lemon, lalu masukan dalam mangkok bersih.
Kemudian celupkan kapas yang dibentuk bola-bola 1-3 pada mangkok.
Tempelkan bola-bola kapas tada di kulit yang ada tanda lahirnya. Lalu gosoklah secara perlahan dengan gerakan tangan melingkar.
Diamkan kapas diatas kulit anda selama kurang lebih 20 menitan.
Bilas wajah menggunakan air sampai bersih, lakukan sampai tanda lahir anda hilang.


2. Minyak Zaitun Untuk Menghilangkan Tanda Lahir

Langkah kedua buatlah bola kapas kembali sebanyak 1-3, lalu celupkan pada minyak zaitun tadi.
Tempelkan dan gosok dibagian kulit yang ada tanda lahirnya hingga beberapa menit.
Diamkan sejenak lalu basuh wajah dengan air bersih sampai benar-banar bersih.
Kerjakan secara rutin yah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar